Rabu, 11 Maret 2015

Usahakan Untuk Membuat Ruang Tidurmu Selalu Dalam Keadaan Nyaman Dengan Lampu Temaram


matikan lampu sebelum berangkat tidur
matikan lampu sebelum berangkat tidur
Tidak hanya harus berdisplin soal waktu tidur dan jenis makanan yang dimakan, bagi kamu yang punya masalah dengan tidur malam mengatur kamar agar selalu dalam keadaan bersih dan nyaman adalah sebuah keharusan. Rajinlah membersihkan ruang tidur dan mengganti sprei secara teratur. Dengan langkah ini maka kamu akan lebih mudah tertidur pada malam hari.
Lampu yang temaram juga dapat membantumu mendapatkan tidur malam yang lebih nyenyak. Alasannya adalah karena dengan lampu gelap tubuh akan menjadi lebih rileks sehingga kamu akan merasa lebih tenang dalam beristirahat. Tidur dengan mematikan lampu juga membantumu meminimalisir rasa stres setelah seharian beraktivitas.

0 komentar:

Posting Komentar